Monday, September 14, 2015

Aki Replacement untuk Ford Fiesta

AKI Ford Fiesta pakai Kode Aki Deutsches Institut für Normung (DIN)
Aki DIN banyak digunakan untuk mobil buatan Eropa.
Aki ini menggunakan kode 5 digit angka. Tapi yang perlu diperhatikan hanya 3 digit angka di depan.

Cara membacanya:
Angka I 5 menjadi 0
Angka I 6 menjadi 1
Angka I 7 menjadi 2

Contoh: Aki 54533
Angka I 5: menjadi angka 0
Angka II & III 45 = tetap angka 45
Kapasitas (daya) aki adalah 045 Ah = 45 Ah

Contoh lain: Aki 73530
Kapasitas aki adalah: 235 Ah.

Aki yang pernah di share member dan langsung bisa pakai tanpa ubah bracket aki: 
Aki U Plus 54323 (43Ah) persis sama dg OEM Fiesta 
Opsi lain:
Motolite Gold 55530 (55Ah)
Varta 55201 (52Ah)
Keduanya juga bisa plek langsung pakai tanpa ubah brackets aki.

Untuk alternatif lain dg code DIN juga dapat digunakan di Ford Fiesta tapi diperlukan perubahan bracket aki, spt:
GForce 55530
Massiv Ultra 55530
Yuasa 55530
Delkor 56219
etc.

Bila ingin pakai aki lebih besar lagi bisa sampai 70Ah tapi dinding tempat aki bgn depan perlu dibuka agar bisa masuk.

1 comment:

  1. Selamat malam.
    Mohon info bengkel independen spesialis Ford yg ada di daerah Cibubur.

    terima kasih

    -Rahman-

    ReplyDelete